Lagu Pop Lampung tanoh lado - Haii para pecinta musik pop lampung dimapun kalian berada, apakah kamu sedang mencari lagu pop lampung ? Tentunya kalian para penikmat lagu pop lampung yang sudah sering menyanyikan dalam bahasa lampung pasti sudah mengerti arti lagu pop lampung tersebut.
Tetapi ada juga sebagian orang yang tidak mengerti bahasa lampung tetapi mereka suka menyikanya, alsanya karena di antara mereka memang suka dengan nada - nada dari lagu pop lampung tersebut dan ada pula dikarenakan tugas dari sekolah yang diharuskan menyanyikan lagu dalam bahasa lampung.
Apakah kamu sedang mencari arti lagu pop lampung? baik kali ini kami menyajikan arti dari lagu pop lampung yang berjudul tanoh lado (Tanah lada).
lirik & terjemah lirk lagu tanoh lado sebagai berikut..
note: Lirik dan lagu adalah hak cipta dari artis ataupun pencipta lagu mohon maaf jika ada salah kata dalam mengartikan lagu tersebut, selamat menikmati lirik lagu & terjemah Tanoh Lado dari lampung, Terima Kasih. jika kamu ingin tahu not angka lagu 'tanoh lado' silahkan lihat Disini sekian semoga bermanfaat.
Tetapi ada juga sebagian orang yang tidak mengerti bahasa lampung tetapi mereka suka menyikanya, alsanya karena di antara mereka memang suka dengan nada - nada dari lagu pop lampung tersebut dan ada pula dikarenakan tugas dari sekolah yang diharuskan menyanyikan lagu dalam bahasa lampung.
Apakah kamu sedang mencari arti lagu pop lampung? baik kali ini kami menyajikan arti dari lagu pop lampung yang berjudul tanoh lado (Tanah lada).
lirik & terjemah lirk lagu tanoh lado sebagai berikut..
Tanoh Lado (arti lagu)
Jak Ranau Tigoh Di Teladas
Dari ranau sampai di teladas
Jak Palas Munggah Mit Bengkunat
Dari palas naik ke bengkunat
Gunung Rimba Tiuh Pumatang
Gunung rimba kampung pematang
Pulau-Pulau Di Laok Lepas
Pulau - pulau di laut lepas
Reff
Bumiku Tanoh Lampung Kulawi
Daerahku tanah lampung kami
Panjak Wah-Wah Di Nusantara
Nampak terang di nusantara
Tani Tukun Sangun Jak Jebi
Petani tekun dari jaman dulu
Tanoh Lampung Tanoh Lado
Tanah lampung tanah lada
Meregai Buai Rik Bahasa
Terdapat banyak adat dan bahasa
Nayah Sina Tanda Ram Kaya
Banyak itu tandanya kita kaya
Adat Rik Budaya
Adat dan budaya
Suratni Kaganga
Suratnya kaganga (aksara)
Jadi Warisan Jama-Jama
Jadi warisan bersama
Tabikpun Jama Sai Tuha Raja
Minta maaf dengan yang tua raja
Penyimbang Sebatin Semerga
Penyeimbang sebatin (nama adat)
Salah Rik Cempala Tian Sai Ngura-Ngura
Salah dan kehilafan yang muda – muda
Kilu Tawai Sikam Kiluyang
Kami minta di ajari
Bumiku Tanoh Lampung Kulawi
Daerahku tanah lampung kami
Panjak Wah-Wah Di Nusantara
Nampak terang di nusantara
Tani Tukun Sangun Jak Jebi
Petani tekun dari jaman dulu
Tanoh Lampung Tanoh Lado
Tanah lampung tanah lada